Komputer adalah serangkaian ataupun sekelompok mesin elektronik,yang terdiri dari ribuan komponen yang dapat saling bekerja sama, Sistem ini kemudian dapat digunakan untuk melaksanakan serangkaian pekerjaan secara otomatis, berdasar urutan instruksi program.
PEMBAHASAN
Arsiteaktur Komputer
Pada bab ini kita menggunakan diagram
sederhana untuk menggambarkan komponen komputer dasar yaitu CPU, unit
output, dan output, penyimpanan sekunder. CPU merupakan tempat unit
penyimpanan primer, unit aritmetik dan logis, dan unit kontrol.
Penyimpanan primer menyimpan instruksi program yang dapat dijalankan dan
data yang diproses oleh instruksi tersebut. unit aritmetik dan logis
(disebut ALU) menjalankan operasi aritmetik dan logis yang diprakarsai
oleh instruksi. Unit kontrol menjadikan instruksi dapat dijalankan
dengan urutan yang tepat
Sistem komputer juga mempunyai
satu atau lebih unit penyimpanan sekunder dan seleksi unit input dan
unit output. sistem komputer kecil hanya mempunyai beberapa unit ini
sistem yang lebih besar dapat mempunyai ratusan
program yang digunakan untuk mengolah data input sinyal.Contoh-contoh dari perangkat input :
1. Keyboard
2. Mouse
3. Joy Stick
4. Trackball
5. Voice Recognition
6. Kamera
7. Scanner
8. Touchscreen
1. Keyboard
2. Mouse
3. Joy Stick
4. Trackball
5. Voice Recognition
6. Kamera
7. Scanner
8. Touchscreen
- Peralatan Input
1. Peralatan Keydriven
OnlineOption input yang paling terkenal sekarang ini adalah keyboard
terminal atau mikrokomputer keduanya adalah peralatan keydriven online
sitilah online mengacu pada sambungan langsung ke CPU. keyboard
mikrokomputer disambungkan ke CPU dengan kawat pendek, terminal keyboard
dihubungkan dengan sambungan komunikasi data.
2. Peralatan Keydriven Online
Peralatan
offline tidak disambungkan ke CPU, namun beroperasi dalam acara
standalone jika peralatan offline digunakan untuk membuat data agar
diproses pada komputer data harus direkam pada beberapa media komputer
siap baca
3. Otomatisasi Data Sumber
Salah
satu cara untuk menghilangkan kemacetan input adalah dengan membaca
data secara langsung dari dokumen atau obyek input. istilah source data
automation (otomatisasi data sumber) atau dapat dibaca oleh SDA
menjelaskan cara udokumen atabu obyek diotomatisasi dengan pencetakan
karakter sehingga dokumen tersebut dapat dibaca oleh komputer
4. Rekognisi Suara
Untuk
memasukkan perintah dan data ke dalam komputer dengan berbicara melalui
mikrophone yang disambungkan ke voice recognition unit (unit rekognisi
suara). model prototype nya dibuat pada akhir tahun 50 an namun tidak
samapai tahun 70 an unit mulai diproduksi secara masal. Dua jenis unit
rekognisi suara telah dirancang pemakai memasukkan vocabulary kedalam
speaker dependent system dengan mengucapkan kata berulang kali dengan
demikian sistem tersebut disesuaikan dengan suara pembicara
Pemrosesan pusat dan penyimpanan sekunder
Penyimpanan Primer
Biasanya disebut main memory, ukuran kapasitas penyimpanan primer,
Penyimpanan Sekunder
·Pita Magnetik : Reel Tape dan Tape Cartridge
·Hard Disk : Removable dan Non removable
·Floppy Disk
·Piringan Optik : CD, DVD
·Hard Disk : Removable dan Non removable
·Floppy Disk
·Piringan Optik : CD, DVD
·USB Flash Disk
·Smart Card
·Smart Card
·Kartu memori
Bentuk Penyimpanan Sekunder :
·RAM (Random Access Memory), jenis penyimpanan primer yang mudah hilang (volatile) karena data akan hilang jika listrik padam.
·ROM (Read Only Memory), jenis penyimpanan sekunder yang bersifat non-volatile karena data disimpan secara permanent dan jika listrik padam data tidak akan hilang
·Cache Memory, merupakan RAM khusus yang bekerja sangat cepat dan digunakan untuk membantu RAM biasa dalam proses data.
·RAM (Random Access Memory), jenis penyimpanan primer yang mudah hilang (volatile) karena data akan hilang jika listrik padam.
·ROM (Read Only Memory), jenis penyimpanan sekunder yang bersifat non-volatile karena data disimpan secara permanent dan jika listrik padam data tidak akan hilang
·Cache Memory, merupakan RAM khusus yang bekerja sangat cepat dan digunakan untuk membantu RAM biasa dalam proses data.
- Peralatan Output
1. Output Yang Ditampilkan
Peralatan output yg paling terkenal dgn pemakai akhir (end user) adalah Display Screen yg disebut CRT yg dikemas dgn keyboard.
Kelemahan dari layar tampilan yaitu : ketidak mampuan untuk menghasilkan kopi pada kertas, yang disebut Hard copy.
2. Output Yang Dicetak
Peralatan output yang disebut printer menghasilkan hard copy.
3. Output Grafik
Beberapa pemakai komputer pertama, seperti insinyur dan arsitek perlu untuk menghasilkan output grafik.
Peralatan khusus yg disebut plotter yg disambungkan dgn CPU ataupun beroperasi secara offine, dpt menghasilkan output grafik pd ukuran normal atau pd kertas yg besar
4. Output Mikrofilm
Komputer dapat menggunakan unit Computer Output Microfilm (COM) untuk menciptakan microfilm ataupun microfiche.
Mikrofilm viewer offine khusus digunakan untuk menampilkan dokumen yang difilmkan tersebut.
Microfilm printer dpt digunakan untuk menghasikan hard copy.
5. Output Kartu Berlubang
Beberapa konfigurasi komputer yang lebih besar menerapkan card punch unit yang membuat kartu berlubang
6. Output Audio
Audio response unit dapat menentukan kata yang sebelumnya terekam untuk membentuk output komputer dapat didengar, sehingga bisa ditransmisikan ke seluruh saluran komunikasi.
SOFTWARE
Sistem Operasi
Sistem operasi (bahasa Inggris: operating system ; OS) adalah seperangkat program yang mengelola sumber daya perangkat keras komputer, dan menyediakan layanan umum untuk aplikasi perangkat lunak. Sistem operasi adalah jenis yang paling penting dari perangkat lunak sistem dalam sistem komputer. Tanpa sistem operasi, pengguna tidak dapat menjalankan program aplikasi pada komputer mereka, kecuali program aplikasi boot diri.Sistem operasi-sistem operasi utama yang digunakan komputer sistem umum.
Sistem operasi (bahasa Inggris: operating system ; OS) adalah seperangkat program yang mengelola sumber daya perangkat keras komputer, dan menyediakan layanan umum untuk aplikasi perangkat lunak. Sistem operasi adalah jenis yang paling penting dari perangkat lunak sistem dalam sistem komputer. Tanpa sistem operasi, pengguna tidak dapat menjalankan program aplikasi pada komputer mereka, kecuali program aplikasi boot diri.Sistem operasi-sistem operasi utama yang digunakan komputer sistem umum.
- Aplikasi
Paket
Accounting memungkinkan perusahaan untuk melakukan komputerisasi sistem
accounting-nya, beberapa paket melakukan pemrosesan seluruh sistem
sedangkan beberapa yang lain digunakan untuk pemrosesan subsistem
tertentu seperti penggajian, inventarisasi, dan buku besar umum
2. Paket Industri
software
tertulis juga telah dibuat untuk memenuhi kebutuhan seperti industri
peternakan, pertanian, real estate, bisnis eceran, manufaktur, angkutan
dan perawatan kesehatan. banyak dari paket industri yang hanya
disesuaikan dengan prosedur accounting standart terhadap perusahaan
3. Paket Penunjang Keputusan
Kategori
ketiga dari software aplikasi menyertakan paket penunjang keputusan,
ada dua dasar dari paket ini yaitu paket statistik dan paket yang
memungkinkan manajer dapat menjalankan fungsi manajerial dasar
Peranan Peralatan Input dan Output Serta Software dalam Pemecahan Masalah
Beberapa software aplikasi memerankan peranan langsung dalam pemecahan
masalah dan beberapa yang lainnya berperan secara tidak langsung. Paket
accounting dan beberapa paket industri dirancang untuk pemrosesan data.
Sistem ini memainkan peranan tidak langsungdengan menciptakan dan
mengelola database penting yakni bahan mentah yang kebanyakan digunakan
sebagai informasi untuk pemecahan masalah
KESIMPULAN
Dari informasi di atas, kita dapat menyimpulkan bahwa Proses bekerjanya
sebuah komputer tidak lepas dari peranan Peralatan Input, Output, Serta
software yang menggerakannya. jika salah satu saja tidak memenuhi, maka
komputer tersebut tidak akan bisa bekerja.
Sumber : http://amel18aditya.blogspot.com/2011/11/bab-7-dasar-dasar-pemrosesan-komputer.html
Tidak ada komentar:
Posting Komentar