Organisasi Formal yaitu kumpulan 2 orang atau lebih yang menjalankan suatu struktur secara sadar untuk pengorganisasian unsur manusia, untuk mencapai tujuan bersama atau tertentu.
karena sifatnya abstrak dan mempunyai hubungan wewenang, tanggung jawab, maupun penanggung jawaban yang di buat oleh atasan organisasi, agar pekerjaan dapat berjalan dengan baik.
artinya organisasi tersebut dapat di susun berdasarkan aspek kuantitatif dan kuanlitatifnya, dalam organisasi formal semua hubungan kewenangan akan terlihat dalam bagan struktur organisasi.
dengan demikian organisasi dapat di pelajari secara ilmiah, termasuk taraf- taraf kekuasaan, jalur- jalur, komunikasi serta hubungan- hubungan fungsionalnya.
contoh organisasi formal : Perseroan terbatas ( PT ) , Organisasi Siswa Intra Sekolah ( OSIS), Negara, Dll
Tidak ada komentar:
Posting Komentar